Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017

KETINDISAN DAN RUMOR DALAM MASYARAKAT

KETINDISAN DAN RUMOR DALAM MASYARAKAT Melinda Rahail Fakultas Psikologi Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta Sudah pernahkah anda mengalami hal tersebut? Maksud saya ketindisan? Kalau iya, bagaimana perasaan anda? Takut, gelisah, panik??         Menurut rumor yang beredar di masyarakat kalau kita ketindisan berarti hantu sedang menindis kita (duduk atau tidur di atas kita), ada lagi yakni ketika kita tidur terlentang dan hantu meniru gaya tidur kita. Oleh karena itu, kalau tidur tidak boleh terlentang tapi menghadap ke samping. Apakah hal tersebut benar? Jawabannya tidak! Isinkan saya bercerita sebentar. Pada kuliah Psikologi Faal, dosen saya memberikan tugas untuk kami yakni presentasi tapi kami sendirilah yang harus memilih materi tersebut (dari softfile yang diberikan). Saya memilih untuk mempresentasikan materi mengenai tidur. Setelah melewati UTS, saya mempersiapkan materi. Saya ke warnet dan nge- brosing

UBAH DIRIMU DAN DUNIAMU

UBAH DIRIMU DAN DUNIAMU Melinda Rahail Fakultas Psikologi Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta Everything is possible. Yah, tidak ada yang mustahil jika anda selalu mengutamakan Tuhan dalam hidup anda Namun, jikalau tanpa berusaha. Maka, bisa dianggap belum sempurna Seperti pepatah Latin, ORA ET LA BORA . Berdoa dan bekerja Berdoa saja tidak cukup, anda juga harus bekerja, berusaha mencapai apa yang anda impikan. Demikian pun bekerja, jika anda tidak berdoa maka segala yang anda dapat terasa hampa, tak ada artinya. Kedamaian dan ketenangan batin akan sulit untuk diperoleh So, what should you do? Ubah cara berpikir anda dahalu. Pikirkan hal-hal baik dan yakinkan diri anda kalau itu MUNGKIN. Maksud saya, anda bisa melakukan apa yang anda pikirkan itu. Seperti, baik dalam financial , bisa ke luar negeri atau bekerja di perusahaan besar,  segala hal yang anda mau itu bisa jadi kenyataan Seperti yang dikatakan oleh ka Aswar Saputra dalam bukunya

Bersahabat dengan Vampir

Bersahabat dengan Vampir Melinda Rahail Fakultas Psikologi Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta Baiklah, bagaimana pendapat anda dengan kata “VAMPIR”?. Barangkali, anda membayangkan makluk yang gigi taringnya tajam dan panjang serta makanannya adalah darah manusia. Mereka yang selalu keluar malam hari (kalau mereka keluar siang hari maka mereka bisa mati karena terbakar sinar matahari), bisa mengubah diri menjadi kelelawar dan tinggal di tempat gelap atau bahkan di dalam peti. Seperti yang di film-film ( vampire ) itu kan?? Eithh, jangan salah paham dulu. Yang saya maksud disini adalah XP ( Xeroderma Pigmentosum ), yang artinya adalah gangguan resesif autosomal,  gangguan genetik  (kondisi bawaan) dari  perbaikan DNA  di mana terjadi penurunan kemampuan kulit untuk memperbaiki kerusakan yang disebabkan oleh  sinar ultraviolet (UV), dan menyebabkan perubahan pada kulit yakni terbakarnya kulit akibat sinar matahari,  kulit kering  dan cenderung mengakibatkan tumor kuli